Sekolahku
SEKOLAHKU
Oleh : Nur Aidah
Di halaman sekolah ku melihat
Hamparan rumput yang segar nan berseri
Di terangi dengan sinar matahari
Di langit biru yang tinggi
Kusaksikan pemandangan yang indah
Keindahan halaman sekolahku
Lapangan yang membatas luas
Membuat hari bahagia nan gembira
Sekolahku.......
Tataplah bersih sekolahku
Agar menjadi sekolah bermutu yang ku idam idamkan
Menjadi permai hijau menyejukkan
Tetaplah menjadi sekolah yang nyaman
Tetaplah menjadi surga yang nyaman
Tetaplah menjadi surga ilmu yang selalu ku rindukan
Sekolahku
Reviewed by Andi Darwisa Oktora
on
Oktober 03, 2019
Rating:

Tidak ada komentar: